Pengukuhan Pokdarwis Setigi Oleh Forkopimcam Ujungpangkah

pengukuhan pokdarwis setigi oleh Forkopimcam Ujungpangkah

GRESIK,Polsek Ujungpangkah– Bertempat di Wisata Alam Setigi ( Selo Tirto Giri ) Desa Sekapuk Kecamatan Ujungpangkah telah di lakasanakan Pembentukan Tim Komunitas penegakan protokol kesehatan terkait perda jatim no 2 tahun 2020 tentang ketentraman dan ketertiban masyrakat jawa timur.
Selasa (15/09/2020)

Adapaun sasaran dan arahan dari Forkompicam ujungpangkah dalam pembetukan Tim komunitas penegakan protokol kesehatan sebagai berikut :
Komunitas area Wisata
Komunitas area Pasar
Komunitas kelompok Nelayan
Komunitas kelompok Tani

Arahan Kapolsek Ujungpangkah AKP Sujito SH mengatakan bahwa di dalam komunitas harus ada tim penegak protokol kesahatan di wisata Setigi.
“Tim ini nanti melaksanakan oprsi di warung warung dan selanjutnya di kepada pengunjung”.
jelasnya.

Sambil mebagikan masker kepada Tim ini berbasis komunitas dengan nama POKDARWIS ( kelompok sadar wisata )
Komunitas ini sudah dilantik secara dan melaksanakan SOP

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *